BANTUL, harianmerapi.com - Upaya pencarian Tim SAR akhirnya menemukan jasad Yhayang Mustakhul Arif hanyut di Sungai Winongo Kecil di Pedukuhan Baran, Srigading, Sanden, Bantul pada Kamis, 6 desember 2022 malam.
Pemuda 22 tahun itu ditemukan tewas setelah sebelumnya menabrak pohon dan terlempar ke sungai tersebut.
Diceritakan bahwa beberapa jam sebelumnya, warga Bambanglipuro tersebut diketahui dalam kondisi mabuk di Pantai Samas, Sanden, Bantul.
Baca Juga: Pelaku Pencabulan Anak Tiri yang Dilakukan Sejak Agustus, Berhasil Ditangkap Polres Solok Arosuka
Di pantai tersebut, pemuda itu sempat ngamuk dan memecahkan kaca rumah milik salah satu warga setempat.
Warga Pantai Samas, Sari mengungkapkan bahwa Yhayan dalam kondisi mabuk tersebut lantas mengandarai sepeda motor menuju ke arah utara (Bantul).
"Ya kondisi mabuk memecahkan kaca jendela. Ngamuk, ndak tahu apa masalahnya," sebutnya.
Saat memacu kendaraan di Jalan Samas dengan motor jenis Honda Vario dengan plat nomor polisi R 5120 OM, korban hilang kendali.
Baca Juga: Ngaku Gak Mampu Biaya Laura Anna, Ibu Gaga Muhammad Tenteng Tas Guci Puluhan Juta
Artikel Terkait
Polisi Tetapkan Ayah Cabuli Anak Kandung di Bantul Sebagai Tersangka, Ini Kronologi Pencabulan Selama 5 Tahun
Ayah yang Cabuli Anak Kandung di Bantul Alami Hiperseksual, Adik Ipar Juga Jadi Pelampiasan Nafsu
Tersangka Kasus Ayah Cabuli Anak Kandung di Bantul Ancam Korban, Curhat Kepada Ibu dan Kakak Tak Direspon