Resep membuat matcha mille crepes, semudah itu? yuk simak caranya dan dicoba

- Senin, 6 Februari 2023 | 15:49 WIB
Foto tangkapan layar matcha mille crepes yang mudah dibuat.  (YouTube Resepnya Tri Utami)
Foto tangkapan layar matcha mille crepes yang mudah dibuat. (YouTube Resepnya Tri Utami)

HARIAN MERAPI - Saat ini tengah viral mille crepes dengan berbagai varian rasa salah satunya matcha mille crepes.

Bahkan banyak pula yang menyukai rasa matcha mille crepes ini.

Untuk itu, daripada membeli dengan kocek yang mahal berikut resep membuat matcha mille crepes yang mudah dibuat sendiri.

Baca Juga: Bejat! Pemuda ini melakukan pencabulan terhadap anak di bawah umur di masjid di Gamping Sleman

Mengutip dari Kanal YouTube Resepnya Tri Utami pada Senin (6/2/2023) berikut bahan-bahan yang dibutuhkan:

1. Bahan Crepes

a. 140 gram tepung protein tinggi
b. 10 gram matcha bubuk atau bisa diganti matcha latte instan
c. 2 sdm gula halus
d. ½ sdt garam
e. 2 butir telur
f. 320 ml susu cair
g. 25 gram mentega cair yang sudah dicairkan

Baca Juga: Ternyata pelaku pencabulan di masjid di Gamping Sleman merupakan Ketua Remaja Masjid, korbannya mencapai 20

2. Bahan Cream

a. 150 gram whipping cream bubuk
b. 300 ml susu cair dingin

Cara membuat macha mille crepes dengan mudah:

1. Tuang 140 gram atau 14 sdm tepung terigu

Tambahkan 10 gram atau 1 sdm bubuk matcha atau matcha latte instan

Tambahkan 2 sdm gula halus, aduk rata.

Halaman:

Editor: Husein Effendi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X