Baca Juga: Pemkab Gunungkidul Tetapkan Siaga Darurat Bencana karena Intesitas Kebencanaan Meningkat
Hal serupa juga terjadi di drama jebolan JTBC, The World of Marriage. Banyak adegan dewasa yang muncul, sehingga saat penayangan ulang di saluran Tv Indonesia mengalami proses sensor dan pemotongan.
Demikianlah lima persamaan antara film Layangan Putus dan drama The World of Marriage. Secara garis besar tema yang diangkat keduanya memiliki kesamaan.
Yakni perjalanan seorang istri dalam mengungkap perselingkuhan suaminya. Meskipun mereka memiliki latar belakang keluarga yang harmonis sebelumnya. *
Artikel Terkait
Peringati Hari Guru Nasional 2021, 5 Film Ini Bisa Jadi Rekomendasi Ditonton
Sebelum Diangkat Jadi Film, Layangan Putus Sempat Viral di Facebook
Sebelum Layangan Putus, Ini Lima Film yang Pernah Dibintangi Anya Geraldine
Anya Geraldine Beradegan Mesra di Film Layangan Putus, Ini 5 Pria yang Pernah Dekat Dengannya
Film Layangan Putus Diangkat dari Kisah Nyata, Begini Sinopsisnya