HARIAN MERAPI - Hubungan Alshad Ahmad dan Tiara Andini masih menjadi perbincangan hangat di Tanah Air.
Pasalnya tak disangka-sangka pacar dari penyanyi Tiara Andini, Alshad Ahmad ternyata telah menikah dan bercerai dengan Nissa Asyifa.
Berikut akan dibahas komentar dari kerabat Alshad Ahmad mengenai hubungannya dengan Tiara Andini hingga terawangan parapsikolog.
Baca Juga: Ditinggal Santap Bancakan, Rumah Ludes Terbakar di Karanganyar, Ini Kronologinya
1. Komentar dari Kerabat Alshad
Melansir dari Kanal YouTube SCTV mulanya Nisya Ahmad yang merupakan kerabat Alshad tidak mau mengomentari hubungan tersebut.
"Gatau masalah itu, terimakasih. Semoga baik buat semuanya ya," ujarnya seperti dikutip dari YouTube SCTV oleh harianmerapi.com pada Jumat (24/3/2023).
Kemudian pihak suami Nisya Ahmad, Andhika pun mengaku tidak berani komentar karena ia jarang bertemu dengan Alshad.
"Pokoknya kita doain untuk Alshad, keluarga ceweknya, doain semuanya bisa selesai," ucapnya.
Hingga saat ini Alshad pun belum buka suara dan tengah tour ke luar negeri kembali setelah ia pergi ke Jepang bersama keluarga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
2. Ucapan Tiara Andini mengenai Seseorang yang belum Move On dari Masa Lalu
Sebelumnya Tiara Andini pun pernah berpendapat mengenai seseorang yang belum move on dari masa lalunya.
"Sakit banget ngga sih kita mencintai seseorang yang belum move on dari masa lalunya," ucapnya.
Artikel Terkait
Fadil Jaidi Diajak Raffi Ahmad dan Nagita ke Jepang, Pak Muh: Nitip Ini
Anak Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Rafathar Tak Tahu Ada Uang Dua Ribu, Fadil Jaidi Kaget!
Marshel Widianto Unggah Anak Pertama Bersama Cesen JKT 48, Netizen: Cuma Centang Biru yang Ngucapin Selamat!
Tiara Andini Tampil Berbeda Saat Manggung, Tutupi Kesedihan Karena Alshad Ahmad? Berikut Keterangannya!
Pengadilan Agama Bandung Angkat Bicara Soal Perceraian Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa, Berikut Katanya!